Catching Fire

Minggu, 27 Januari 2013

Profil Manchester City

Daftar Pemain & Pelatih

1 Shay Given Kiper
12 Stuart Taylor Kiper
25 Joe Hart Kiper
2 Micah Richards Bek
4 Vincent Kompany Bek
13 Aleksandar Kolarov Bek
17 Jerome Boateng Bek
19 Joleon Lescott Bek
28 Kolo Toure Bek
30 Shaleum Logan Bek
35 Scott Kay Bek
38 Dedryk Boyata Bek
53 Chris Chantler Bek
57 Reece Wabara Bek
62 Ibrahim Abdul Razak Bek
5 Pablo Zabaleta Gelandang
6 Michael Johnson Gelandang
7 James Milner Gelandang
8 Shaun Wright-Phillips Gelandang
11 Adam Johnson Gelandang
18 Gareth Barry Gelandang
21 David Silva Gelandang
24 Patrick Vieira Gelandang
34 Nigel De Jong Gelandang
42 Yaya Touré Gelandang
59 Omar Elabdellaoui Gelandang
9 Edin Dzeko Striker
27 Jo Striker
32 Carlos Tevez Striker
43 Alex Tchuimeni-Nimely Striker
45 Mario Balotelli Striker
60 John Guidetti Striker
- Gai Assulin Striker
- Roberto Mancini Manajer/Pelatih


Profil Tim



Konfederasi:
FA

Pemain Bintang:
Carlos Tevez, David Silva, Yaya Toure

Kekuatan:
Keuangan

Kelemahan:
Stabilitas

Pendukung:
Official Supporters Club

Posisi Akhir Musim 2009/10: 7

Market Value: €276.500.000

Tahun Pertama Masuk Divisi Teratas: 1899/00

Nama Stadion: City of Manchester (47.726 penonton)

Tiga Pemain Bintang:

Yaya Touré

Kepindahan Yaya dari Barcelona cukup mengejutkan, karena sebelumnya Chelsea yang lebih dulu menyatakan minatnya untuk mendapatkan pemain asal Pantai Gading ini. Namun Yaya akhirnya memilih bergabung dengan saudaranya, Kolo. Kemampuannya dalam mengatur penyerangan maupun dalam bertahan akan sangat berguna bagi City dan ia harus membuktikan kalau kepindahnnya bukan karena uang tapi demi mengejar prestasi.

Gareth Barry

Mantan gelandang Aston Villa mampu menembus tim utama di musim pertamanya bersama City. Ia mampu tampil konsisten di klub bertabur bintang ini. Kekuatan mentalnya membuat City cukup solid dan mampu menyeimbangkan lini belakang dan depan. Sayangnya ia terkena cedera di akhir musim ini sehingga gagal menolong klubnya finis di peringkat keempat. Musim ini perannya akan semakin penting meskipun akan mendapat saingan dari Yaya Toure.
Carlos Tevez

Ujung tombak asal Argentina ini sudah menjadi favorit fans City sejak hengkang dari Manchester United pada musim 2009/10. Sebagai mesin gol, wajar saja jika Carlito menyandang ban kapten City saat ini.

Prediksi Musim 2010/11:

Keputusan pemilik klub untuk mempertahankan Mancini demi kontinuitas dan konsistensi rasanya sudah tepat. Namun manuver mereka dalam mendatangkan beberapa pemain bintang harus segera diwujudkan dalam kekuatan yang sebenarnya di dalam lapangan. Kalau bisa meredam ego dan meramu pemain bintangnya, Mancini bisa membawa City menembus empat besar. Kalau tidak, mereka mungkin hanya lolos ke Liga Europa.

Demikian Profil dan Skuad lengkap Manchester City yang merupakan kekuatan baru di Liga Primer Inggris.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar