Minggu, 08 Februari 2015
Sejarah AirSoftGun
Airsoftgun adalah permainan atau sebuah olahraga yang mensimulasikan tentang Kemiliteran. Dengan Menggunakan Replika Senjata api atau yang kita sebut Airsoft gun Sekarang .
Berawal dari negara Matahari Terbit atau kita sebut dengan Jepang pada tahun 1970-an , Dimana ketika itu . Kepemilikan senjata api sangat sulit atau tidak mungkin untuk mendapatkanya , Karena ketatnya peraturan . Kemudian para pecinta atau penggila senjata tersebut mencari alternatif yang legal untuk melakukan Hobi mereka dan sekarang Kegiatan Airsoft gun sangat populer di Jepang , Tiongkok , Hongkong , Taiwan , Macau , Kore Selatan , Fillipina , dan Indonesia .
Sekarang permainan Airsoft Gun sudah populer di Amerika Utara dan Eropa . Khususnya di Amerika Serikat , Kanada , Inggris , Jerman , Austria , Swiss , Perancis , Polandia , Spanyol , Portugal , Swedia , Finlandia , Norwegia , Italia , Belgia , Denmark , Dan Chilli . Dan semakin menyebar .
Airsoft gun Diciptakan untuk memenuhi hasrat pecinta senjata untuk hal-hal positif , Untuk mendapat pengalaman menembakkan senjata yang relatif aman bagi pengguna Individu dengan mengaplikasian Strategi pertempuran dalam permainan perang-perangan / Skirmish (War game) .
Dalam suatu komunitas . Pemimpin Komunitas harus bisa menjaga kode etik Komunitasnya . Agar tidak dikucilkan dari Komunitas dari dalam negeri ( Nasional ) maupun Luar Negeri ( Internasional ) . Jadi , Setiap Komunitas harus bijak dalam melakukanya
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar